1. Belut Laut
Gigitan kuat dari gigi tajam belut laut dapat mengakibatkan luka serius yang rentan terkena infeksi bakteri dari mulut hewan primitif ini. Belut ini kerap bersembunyi di celah-celah dan lubang karang pada siang hari dan berburu makanan di malam hari. Para ahli kelautan menyarankan penyelam untuk menjauhkan tangan dari celah atau lubang mencurigakan untuk menghindari serangan. Satu lagi, jangan pernah memberi makan hewan ini jika tidak mau diserang oleh kawanannya.
2. Singa Laut
Singa laut dapat digolongkan sebagai binatang imut, mudah dilatih, dan banyak menjadi bintang di beberapa kebun binatang. Kendati begitu, hewan ini tak jarang pula menyerang manusia. Di California, AS, beberapa kasus serangan singa laut dilaporkan terjadi di pantai Manhattan, Newport, dan San Francisco pada 2006. Beberapa ilmuwan setempat mengatakan perilaku singa laut sulit diduga dan dapat tiba-tiba menjadi agresif.
3. Ikan Pari
Nama hewan ini begitu banyak menyita perhatian dunia semenjak kematian tragis ahli biologi sekaligus pembawa acara "Crocodile Hunter" Steve Irwin pada 2006. Ekor ikan pari yang berbentuk seperti tombak dan mengandung banyak racun telah menusuk Steve dan membuatnya mengalami gagal jantung.
4. Buaya Air Asin
Buaya air asin memiliki reputasi sebagai salah satu pemangsa paling ganas di dunia. Hewan yang dapat tumbuh hingga lebih dari enam meter dan berbobot 1.500 kilogram ini memiliki beragam mangsa, antara lain monyet, kanguru, banteng, ikan hiu, dan bahkan manusia. Dengan menggunakan kekuatan dahsyat, buaya air asin menggigit sambil memutar-mutar mangsanya di dalam air untuk melumpuhkan dan kemudian memakannya.
5. Ikan Singa
Menjadi ikan favorit penghuni aquarium, ikan singa terkenal dengan duri-durinya yang beracun. Walaupun tidak terlalu mematikan pada manusia, racunnya dapat mengakibatkan sakit kepala, muntah-muntah, dan gangguan pernafasan. Menurut beberapa laporan, gejala tersebut berlangsung selama beberapa minggu.
6. Ular Laut
Ketakutan dasar manusia pada ular menempatkan spesies ini pada daftar hewan laut berbahaya. Namun pada kenyataannya ular laut ini hidup tersembunyi di laut dan tidak terlalu mengancam kehidupan manusia. Kendati begitu, racun ular ini tetap saja menjadi momok menakutkan. Dalam sekali gigitan, racun ular ini mampu melumpuhkan mangsa dan membunuhnya dalam hitungan detik.
7. Ikan Buntal
Racun mematikan bernama Tetrodotoxin (TTX) terkandung dalam ikan berbadan gendut ini. Racun yang lebih kuat dari sianida tersebut mengakibatkan kesulitan bernafas pada seseorang sebelum berujung pada kematian. Yang unik, sejumlah koki profesional di Jepang memisahkan bagian daging yang bisa dikonsumsi dari ikan buntal sebagai hidangan dengan cita rasa tinggi.
8. Ikan Batu
Ada dua alasan mengapa ikan ini masuk daftar hewan berbahaya. Pertama, ini adalah ikan paling beracun sedunia. Yang kedua, ikan berbentuk batu ini sangat ahli dalam hal penyamaran. Walau termasuk ikan pasif yang jarang menyerang, jangan sekali-kali menginjaknya. Racun dari duri ikan batu dapat menyebabkan kelumpuhan sementara dan kematian jika tidak segera diatasi,
9. Hiu Macan
Ikan hiu yang satu ini memakan segalanya. Sebut saja ikan, anjing laut, burung, cumi-cumi, hiu kecil, lumba-lumba, dan bahkan ban mobil pun akan dilahap oleh ikan bergigi tajam ini. Berdasarkan para ahli, hiu yang banyak hidup di daerah tropis ini dapat tumbuh sepanjang lima meter dengan bobot sekitar satu ton.
10. Ubur-Ubur Kotak
Makhluk berbentuk seperti agar-agar ini sangat berbahaya. Dalam tiap tentakel spesies ubur-ubur kotak Australia, terdapat cukup racun untuk membunuh 60 orang. Tak hanya itu, racun mematikan ini bekerja dalam kecepatan mengerikan. Cukup tiga menit dan nyawa seseorang pun akan melayang. Selain spesies tersebut, terdapat pula spesies ubur-ubur kotak asal Portugal yang konon sengatannya terasa seperti sambaran petir.
Blog Paling Aneh, Paling Dicari, Paling Apalah.... Xixixixii.. ^^ Mau..!!! Hanya di sini...
Selasa, 17 November 2009
10 hewan laut paling berbahaya
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ultimate web translator with flags
-Good Charlotte - I Just Wanna Live-
Blog Archive
-
▼
2009
(534)
-
▼
November
(218)
- Seri Musik Kali ini
- Lukisan Cat Air MENAKJUBKAN Yang Dilukis Oleh Seor...
- INILAH Perbedaan Antara Suka, Sayang dan Cinta
- 10 Ide Kalender Paling Unik Yg Mesti Kamu Punya
- PERUSAHAAN INVESTASI GLOBAL, DUBAI WORLD, SEKARAT ...
- 10 lampu modern yang keren
- MOBIL UNIK : Lewat ‘Telepati’ Bisa Operasikan Mobi...
- 10 Tempat Sampah Terunik
- INILAH Foto-foto Koleksi Mobil Mewah David Beckham !
- Ilmuwan Benarkan Akan Terjadi Tsunami Matahari !!!
- Percaya Atau Tidak ?!?? Tapi Ini Bener-bener Mence...
- Seri Musik Kali ini
- Seri Musik Kali ini
- INILAH 6 Magician paling berpengaruh di dunia !!!
- 10 Teknologi Menjadi Kuno Pada Tahun 2010
- Bukti Keakuratan Bilangan Dalam Quran
- Ranking KEDAMAIAN INDONESIA nomor 67 di DUNIA
- 10 Negara Termiskin di Dunia
- 10 Negara Terkaya di Dunia
- Film - Film Terbaik Yang Mengagumkan
- Tahukah Anda Asal Usul Teka-Teki Silang Bermula ?
- 7 Impian Proyek Besar Kota Jakarta
- Mobil Teraneh, Terunik, dan Terlucu di Dunia
- 10 Planet yang Belum anda Ketahui Sebelumnya
- INILAH Pesawat-pesawat TERCEPAT di dunia !!!
- Mobil-Mobil Modis & kereen abis
- TAHUKAH ANDA ? Otak Lebih Besar Bukan Berarti Lebi...
- Wow! Mobil Hitler Laku Rp 140 M !!
- INILAH Kendaraan Tercepat di Dunia !!!
- 600 Drummers Inggris Pecahkan Rekor Dunia
- Seri Musik Kali ini
- 10 Kesalahpahaman Tentang Islam
- INILAH sifat Lelaki Berdasarkan Bulan Kelahiran .....
- 10 Ikan Tercantik
- INILAH 10 Restoran Terbaik Yang Ada didunia versi ...
- INILAH Tempat Wisata PaLing Misterius didunia !!
- INILAH Fakta Mengagumkan Tentang Bumi !!!
- tahukah ANDA ? BERINTERNET TINGKATKAN FUNGSI OTAK ...
- MENGINTIP Robot Resepsionis di Jepang yang UNIK !
- Penjara Ternyaman dan Paling Keren Se dunia !!!
- INILAH Kamar Mandi Digital yang UNIK gan !!!
- INILAH 10 Fenomena aneh yang terjadi dalam pikiran...
- INILAH kapal-kapal induk berhantu yang di abadikan !!
- Seri Musik Kali ini
- Daftar Orang Paling Pandai Sedunia
- Kata orang Singapore tentang Indonesia
- Tim Ilmuwan Temukan 17.000 Spesies Laut Baru
- 10 Fakta tentang PLN yang perlu anda tahu
- Jyothi Raj : The Real Spider-Man
- 42 Konsep dan Desain Sepatu Terbaik di Tahun 2009
- INILAH 10 BERLIAN TERSOHOR DI DUNIA !!!
- Tamagochi Kini Berwarna dan Bisa di Donlot
- selamat DATANG di apartemen TERMAHAL dan TERMEWAH ...
- Edisi Pertama Buku Charles Darwin Ditemukan
- INILAH 5 Alas Kaki dari Jepang yang UNIK UNIK
- Nggak Ada Yg Nggak Mungkin; Inilah Anak Ajaib Deng...
- Seri Musik Kali ini
- Gelas-gelas unik
- 50 tempat di dunia yang paling banyak dikunjungi
- 10 jam modern yang Brilliant
- Telepon Aneh Berbentuk Hamburger
- Serangan Angin Tornado Yang Meluluh Lantakkan Kanada
- Robot-robot Unik dan Canggih
- Karakter Gabungan Marvel dan Disney
- Jangan sepelekan Ceker Ayam... !!!
- 5 Tokoh Dunia Yang Punya Sejarah Dengan Indonesia
- INILAH 7 Mata Uang ini Nilainya Diatas Dollar Amer...
- INILAH Taman Rekreasi Bertema Teknologi Pertama di...
- Dahulu Kala Gurun Sahara Penuh Buaya Cerdas !!! 6
- WoW.. Ditemukan Uranium di Perut Bumi Bengkulu ......
- Ada Sungai di Bawah Laut ! mangtabsss,.............
- INILAH 14 Cafe & Bar Es Di Dunia !!! mangtabsss,.....
- INI DIA Toilet Stasiun Ruang Angkasa !!! yang pena...
- SEREM gan !! Alat Alat Kedokteran Kuno ..........
- INILAH harga harga para artis dan band band ngetop...
- Wow Beautiful !! Pemandangan Kota-kota Besar
- Seri Musik Kali ini
- Rumah diatas ikan??
- Bangunan yang seperti hatuh dari langit
- INILAH 15 Teknologi Modern yang terinspirasi dari ...
- HOT !!! Ramalan Mama Lauren: Perang Dunia ke III t...
- Stiker di Laptop yang Keren Abiz
- Kebohongan dan Konspirasi Atas Kiamat 2012
- Bentuk Catur Paling Unik Yg Belum Pernah Kamu Liat...
- Kemewahan Kantor Yahoo di Jepang
- Kapal Selam JEPANG tercanggih pada PD II Ditemukan...
- Mobil Masa Depan “Green Car”
- Tertangkap Kamera, INILAH Ikan di Kedalaman Lebih ...
- Bulan Yupiter Mungkin Punya Kehidupan !
- Modifikasi Honda 70 Yg Keren Abis !!
- Pesawat-pesawat terbesar di dunia
- Restaurant yang ada Kereta Api di Dalamnya
- Foto Cahaya yang Mengagumkan
- MENGINTIP Skuter Lipat Yang Unik !!!
- Bugatti Senilai Rp 11 Miliar Terjun ke Laguna gara...
- Seri Musik Kali ini
- Mungkin Nokia di Tahun 2015 Seperti ini!!!
- Byur... 25 Galon Air Muncrat dari Permukaan Bulan ...
- INILAH Hasil Lukisan Tangan Michael Jackson !!!
- 8 Orang yang tidak sengaja menemukan keberuntungan
-
▼
November
(218)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
harap isi ini
:) -->
:D -->
:$ -->
:( -->
:p -->
;) -->
:k -->
:@ -->
:# -->
:x -->
:o -->
:L -->
:O -->
:r -->
:y -->
:t -->
:s -->
:~ -->
:v -->
:f -->
:d -->
:c -->
:z -->