tamoji tannabe
Umur memang gak ada yang tahu. Umur merupakan rahasia-Nya dan juga kehidupan ini merupakan rencana-Nya. Tapi tahukah anda siapa orang yang paling berumur panjang di dunia ini ?
Guinness World Records menyatakan Tomoji Tanabe adalah orang paling berumur panjang di dunia. Orang Jepang ini memegang rekor tersebut dari tanggal 24 Januari 2007. Namun malang, dia meninggal pada tanggal 19 Juni 2009 kemarin dengan umur 113 tahun. Tomoji merupakan pemegang rekor yang menginspirasi orang-orang lain di dunia untuk hidup sehat dan berumur panjang seperti dirinya.
Lantas siapa sang pemegang rekor orang paling berumur panjang di dunia yang masih hidup saat ini? Dia adalah Henry Allingham dari Inggris. Sebelumnya dia sudah memegang rekor orang paling berumur panjang di Negara tempat asalnya, Inggris. Dari tanggal 19 Januari 2007 lalu, dengan umur 110 tahun 227 hari. Orang ini juga memegang rekor sebagai anggota angkatan bersenjata Inggris yang masih hidup sampai saat ini. Dengan mengabdikan diri pada dua Perang Dunia.
Sebelumnya rekor ini dipegang oleh Frederick Butterfield yang juga dari Inggris, yang meninggal 9 Maret 1974 yang lalu dengan umur 110 tahun.
Dengan meninggalnya Tomoji Tanabe, sekarang nama Henry Allingham tercatat sebagai orang paling berumur panjang yang masih whidup di dunia. Rekor ini berpindah tangan sejak 19 Juni 2009 yang lalu, dimana Henry Allingham masih segar bugar.
Tapi tak penting apa itu rekor. Seperti kata pepatah, “Walaupun hidup 1000 tahun, kalau tak sembahyang apa gunanya”. Ya, meskipun kita berumur panjang namun apa gunanya kalau kita tidak beribadah pada-Nya. Gunakanlah umur kita yang masih tersisa ini dengan sebaik-baiknya, gunakanlah untuk beribadah pada-Nya. Sekali lagi, kita tidak tahu kapan kita akan meninggalkan dunia ini, namun kita harus tahu kapan kita beribadah pada-Nya…
source : http://www.dailymail.co.uk/news/article-1194119/British-Great-War-veteran-worlds-oldest-man-Japanese-title-holder-dies.html
Guinness World Records menyatakan Tomoji Tanabe adalah orang paling berumur panjang di dunia. Orang Jepang ini memegang rekor tersebut dari tanggal 24 Januari 2007. Namun malang, dia meninggal pada tanggal 19 Juni 2009 kemarin dengan umur 113 tahun. Tomoji merupakan pemegang rekor yang menginspirasi orang-orang lain di dunia untuk hidup sehat dan berumur panjang seperti dirinya.
Lantas siapa sang pemegang rekor orang paling berumur panjang di dunia yang masih hidup saat ini? Dia adalah Henry Allingham dari Inggris. Sebelumnya dia sudah memegang rekor orang paling berumur panjang di Negara tempat asalnya, Inggris. Dari tanggal 19 Januari 2007 lalu, dengan umur 110 tahun 227 hari. Orang ini juga memegang rekor sebagai anggota angkatan bersenjata Inggris yang masih hidup sampai saat ini. Dengan mengabdikan diri pada dua Perang Dunia.
Sebelumnya rekor ini dipegang oleh Frederick Butterfield yang juga dari Inggris, yang meninggal 9 Maret 1974 yang lalu dengan umur 110 tahun.
Dengan meninggalnya Tomoji Tanabe, sekarang nama Henry Allingham tercatat sebagai orang paling berumur panjang yang masih whidup di dunia. Rekor ini berpindah tangan sejak 19 Juni 2009 yang lalu, dimana Henry Allingham masih segar bugar.
Tapi tak penting apa itu rekor. Seperti kata pepatah, “Walaupun hidup 1000 tahun, kalau tak sembahyang apa gunanya”. Ya, meskipun kita berumur panjang namun apa gunanya kalau kita tidak beribadah pada-Nya. Gunakanlah umur kita yang masih tersisa ini dengan sebaik-baiknya, gunakanlah untuk beribadah pada-Nya. Sekali lagi, kita tidak tahu kapan kita akan meninggalkan dunia ini, namun kita harus tahu kapan kita beribadah pada-Nya…
First World War veteran, 113, becomes world's oldest man after Japanese title holder dies
source : http://www.dailymail.co.uk/news/article-1194119/British-Great-War-veteran-worlds-oldest-man-Japanese-title-holder-dies.html
He once joked his longevity was down to cigarettes, whisky and 'wild, wild women'.
Yesterday, Henry Allingham's secret was again under the spotlight as, at the grand old age of 113, he became the world's oldest man.
Guinness World Records confirmed that Mr Allingham, one of only two surviving World War veterans in the UK, now holds the title.
The veteran, who lives at St Dunstan's care home for blind ex-service personnel near Brighton, celebrated his 113th birthday on June 6.
He succeeded to the title following the death of Tomoji Tanabe.
Mr Tanabe, who was 252 days older and credited his longevity to a daily glass of milk, died in his sleep at his home in southern Japan yesterday.
Tanabe, who was born on September 18, 1895, had eight children, 25 grandchildren, 53 great-grandchildren, and six great-great-grandchildren.
Tomoji Tanabe speaks to the media on his 113th birthday
Britain's second oldest surviving veteran is Harry Patch, aged 110.
Mr Allinghams's spokesman Dennis Goodwin said: 'It's staggering. He (Henry) is philosophical. He will take it in his stride, like he does everything else.'
In March, Mr Allingham was named Britain's oldest man when he turned 112 years and 296 days surpassing Welshman John Evans who died in 1990, one day younger.Later that month, France awarded him one of its highest accolades by appointing him an officer of the Legion d'Honneur.Harry Patch (left) and Mr Allingham are
Britain's oldest surviving war veterans
Mr Allingham, pictured with Gordon Brown,
was appointed an officer of the Legion d'Honneur by France in March
On receiving his medal, he said: 'I never thought in my wildest dreams that such a thing could happen. '
Mr Allingham joined the Royal Navy Air Service in September 1915 before transferring to the RAF in April 1918.
As well as being the last founder member of the RAF, he is also the sole survivor of the Battle of Jutland.
He was also presented with a doctorate in engineering from Southampton Solent University and was made an honorary freeman of his home city of Brighton and Hove in April.
Mr Goodwin said of his expected reaction: 'He withdraws in himself and he chews it over like he does all the things he has done in his life.
'That's his secret I think.'
Mr Allingham, whose life has spanned six monarchs, has five grandchildren and 12 great-grandchildren, 14 great-great grandchildren and one great-great-great grandchild.
ijin share di kaskus om
BalasHapus:shakehand